:

Resep Chicken Karage, Rasanya Enak Gurih dan Kriyes, Simak Cara Membuatnya!


Berikut resep chicken karage rasanya enak gurih dan kriyes, ternyata begini cara membuatnya.
Ilustrasi resep chicken karage rasanya enak gurih dan kriyes, ternyata begini cara membuatnya. (Foto: Tangkapan Layar/Instagram/@lilykitc88)

RADAR TEGAL – Dalam artikel kuliner hari ini, kami akan berbagi resep chicken karage yang rasanya gurih dan kriyesnya berasa.

Seperti apa resep chicken karage dan cara membuatnya, simak terus tulisan ini hingga akhir agar tidak ketinggalan bumbu dapurnya.

Kami rasa, kamu sedang mencari tahu resep chicken karage atau memang sudah pernah membuat, namun rasanya masih kurang selera.

Baca Juga: Kenali Sistem Canggih Honda Beat 2023 yang Menjadi Incaran, Lihat Spesifikasinya

Sekarang tak perlu khawatir lagi, karena di sini akan membahas apa saja resep dan bahan-bahan yang perlu kita siapkan.

Sebelumnya apakah kamu sudah tahu apa itu chicken karage?

Chicken karage merupakan teknik memasak ala Jepang, ayam yang di goreng ke dalam minyak banyak dengan bumbui mirin atau rendaman asin.

Baca Juga: Cara Download Video YouTube Dijadikan Format Mp3, Mp4, MPEG, All Format, Semua Bisa!

Sebenarnya, untuk bahan dasarnya pun bukan hanya ayam, bisa daging dan ikan.

Karena ini hanya sebuah teknik memasak, oh iya untuk rendaman asin itu adalah campuran kecap asin, bawang putih, dan jahe.

Tapi, dalam artikel ini yang akan kita buat dengan bahan dasar ayam.

Baca Juga: 7 SMK Terbaik di Kabupaten Tegal Peringkat A Terakreditasi Tahun 2022, Lengkap Alamat Sekolahnya!

Lantas, apa saja bahan-bahan yang harus kamu siapkan?

Berikut resep chicken karage dan cara membuatnya:

Bahan-bahan chicken karage:

  • 250 gr daging ayam paha fillet
  • 1 butir telur kocok lepas
  • 100 gr tepung terigu
  • 50 gr tepung beras
  • 1/2 sdt garlic powder
  • 1/2 sdt lada bubuk
  • 1/2 sdt garam
  • Minyak untuk menggoreng

Apabila bahan-bahan di atas sudah kamu sediakan, mari kita langsung saja membuatnya.

Ikuti Kami di

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *